Download Driver Epson L310

Posted on

Jika anda pernah menggunakan printer L110 atau L120 maka Epson L310 adalah generasi penerus dari seri tersebut. Printer ini belum memiliki scanner dan tidak dapat digunakan sebagai mesin fotokopi seperti kakaknya yaitu L210, L220 atau L360.

Namun walaupun tidak memiliki scan dan fotokopi, printer ini sangat bagus untuk mencetak warna atau hitam putih. Perpaduan dari 4 warna yaitu Hitam, Biru, Kuning dan Magenta akan menghasilkan cetakan yang sempurna.

Untuk itu, jika anda ingin menggunakan printer ini, maka hal yang paling utama dan harus dilakukan adalah menginstal driver Epson L310 di laptop atau komputer. Meskipun didalam kotak kardus nya tentu saja sudah terdapat CD driver, tetapi jika anda menggunakan notebook atau komputer yang tidak memiliki CD Drive maka akan kesulitan.

Epson L310 Driver

epson l310 driver

Untuk mendapatkan driver epson L310, maka harus mendownload di situs epson lansung. Namun kadang di situsnya akan akan bingung mencari dimana letak menu driver. Untuk itu menyimak artikel ini hingga akhir akan memberikan solusi masalah yang anda alami.

Driver Epson L310 yang kami berikan ini sangat lengkap, yaitu terdiri dari driver untuk sistem operasi Windows dan Mac OS. Jadi tidak perlu khawatir jika anda memakai OS bukan Windows.

Printer L310 Error? Mungkin sebaiknya kamu baca Cara Reset Epson L310

Cara download driver epson L310 yang kami berikan ini juga sangat mudah. Anda cukup melakukan klik pada link yang sudah disediakan dibawah ini, maka secara otomatis proses download akan berjalan dan langsung tersimpan di komputer atau laptop anda.

Tanpa menunggu lama, berikut ini detail download driver printer L310 untuk anda.

Sistem Operasi Windows: XP, Vista, 7, 8, 8.1 dan Windows 10

Sistem Operasi Mac OS X

Loading...

Support Bahasa:

  • English
  • French
  • Dutch
  • Swedish
  • Czezh
  • Danish
  • German
  • Spanish
  • ItalianHungarian
  • Polish
  • Portuguese
  • Finnish
  • Turkish
  • Greek
  • Norwegian
  • Bulgarian
  • Estonian
  • Latvian
  • Romanian
  • Russian
  • Arabic
  • Catalan
  • Slovak
  • Chinese
  • Kazakh
  • Korean
  • Thai
  • Ukrainian
  • Chinese (Simplified)

Cara Instal Driver Epson L310

Setelah anda mendownload driver diatas, maka saatnya untuk melakuka instal di perangkat notebook atau komputer. Ikuti caranya dibawah ini:

  1. Pastikan anda sudah mendownload dan lalu klik Setup Driver Epson L310
  2. Klik pada “Agree to the End-User Licence Agreement” lalu klik Next
  3. Klik Instal, lalu Finish
  4. Pilih produk anda yaitu Epson L310, lalu klik Next kembali
  5. Pilih “Printer Registration” dan klik Next
  6. Pilih “Agree”, klik Next kembali
  7. Pada saat anda melihat notifikasi dengan tulisan “Register a printer to Epson Connect” klik OK
  8. Driver ini mendukung juga untuk Seri Epson L310, Seri L312, Seri L130, dan Seri L132.

Spesifikasi Printer Epson L310

Jenis Printer ini memilik fungsi hanya untu mencetak, baik dokumen, foto atau label undangan. Jadi anda tidak dapat melakukan pindai seperti Scan pada Epson L360. Epson L310 dapat mencetak pada kertas A4, A5, A6, B5, Letter, Legal, Half Letter dan lain sebagainya.

Untuk tinta, printer ini sudah menggunakan 4 warna yang semuanya sudah ada dalam satu paket pembelian printer. Tidak perlu khawatir karena printer Epson L310 sudah dilengkapi dengan sistem tabung infus.

Tips menggunakan printer epson L310 adalah dengan mengisi ulang tinta (refill) dengan yang original dari Epson. Harga tinta epson original sendiri antara 90 hingga 115 ribu di toko-toko komputer.

Itulah uraian tentang Driver Epson L310 yang bisa anda download secara gratis dan mudah. Semoga bisa bermanfaat untuk yang membutuhkan dan terima kasih.